Berita

Monitoring, Evaluasi dan Pembinaan Bumdes oleh Kecamataan Batangan Kabupaten Pati.
  • Dec 27, 2018
  • sukoagung
  • BERITA

Dalam rangka pengembangan program pengembangan lembaga ekonomi pedesaan di Kabupaten Pati, Kecamatan Batangan yang dipimpin oleh Bapak Sekcam Yogo Wibowo beserta Pendamping Desa M. Agus Prijadi dan Muhammad Saiq melakukan mon… selengkapnya


SEMARAK MERAH TERATAI DESA SUKOAGUNG
  • Dec 20, 2018
  • sukoagung
  • BERITA, POTENSI DESA, PRODUK DESA, LINGKUNGAN

Di Desa Sukoagungyang memiliki luas wilayah 224 ha tedapat rawa seluas 15 ha. Rawa ini bernama Rawa Mberek. Selain Rawa yang ditumbuh i teratai yang sangat indah, Rawa ini memeiliki beberapa fungsi salah satunya ekosistem sat… selengkapnya


KUNJUNGAN DARI INSPEKTORAT KAB. PATI
  • Dec 20, 2018
  • sukoagung
  • BERITA

20 desember 2012 Dimulai jam 9-11 Pagi hari dengan suasana mendung tanggal 12 desember 2018 pukul 09.00 WIB inspektorat kabupaten pati melakukan pembinaan di Desa Sukoagung Kecamatan Batangan Kabupaten Pati.  Pemeriksa Inspe… selengkapnya


Musyawarah Antar Desa (MAD) dan evaluasi dan Pertanggungjawaban Program Inovasi Desa (PID) Tahun 2018 Kecamatan Batangan Kab…
  • Dec 15, 2018
  • sukoagung
  • BERITA

Musyawarah Antar Desa (MAD) dan evaluasi dan Pertanggungjawaban Program Inovasi  Desa (PID) Tahun 2018 Kecamatan Batangan Kabupaten Pati dilaksanakan pada tanggal 15 Desember 2018 di Aula Kecamatan Batangan. Kegiatan ini d… selengkapnya


Kunjungan Belajar Pengolahan sampah ke Desa Kajen Kecamatan Margoyoso Kabupaten Pati.
  • Dec 07, 2018
  • sukoagung
  • BERITA

Pada tanggal 5 Desember 2018 TPID (Tim Pelaksana Inovasi Desa) Kecamatan Batangan beserta pihak Kecamatan Batangan dan perwakilan 18 desa melakukan kunjungan ke Desa Kajen Kecamatan Margoyoso dalam rangka untuk mengetahui leb… selengkapnya


Kunjungan Belajar Pembuatan Bioreaktor Kapal Selam ke Desa Langse Kecamatan Margorejo Kabupaten Pati.
  • Dec 07, 2018
  • sukoagung
  • BERITA

Pada tanggal 5 Desember 2018 TPID beserta pihak kecamatan Batangan dan desa melakukan kunjungan ke Desa Langse Kecamatan Margorejo dalam rangka mengetahui lebih banyak tentang pembuatan bioreaktor kapal selam yang bisa mengha… selengkapnya


PERSIAPAN MUSIM TANAM
  • Nov 27, 2018
  • sukoagung
  • BERITA

Memasuki  Musim Penghujan pada bulan November 2018, Masyarakat Desa Sukoagung Kecamatan Batangan yang mayoritas berpencaharian Petani mulai mempersiapkan diri dalam Penanaman Padi di Lahan Persawahan. Adapun kegiatan yang … selengkapnya


Kunjungan Anggota DPR RI Firman Soebagyo : Perlukah Impor Beras?
  • Feb 17, 2018
  • sukoagung
  • BERITA

Sukoagung - Anggota DPR RI Komisi IV Bapak Firman Soebagyo melakukan kunjungan ke Desa Sukoagung untuk meninjau hasil panen di Desa Sukoagung, hal ini dilakukan karena adanya isu yang sangat kuatakan impor beras yang akan dil… selengkapnya


Pelatihan SIDEKA oleh Tim KKN UNS
  • Jan 23, 2018
  • sukoagung
  • BERITA

Sukoagung, Rabu (17/01/18) – Sistem Informasi Desa dan Kawasan (Sideka) itu merupakan sebuah Website dengan Aplikasi yang dapat memasukkan berbagai Aplikasi Online untuk manfaat Pemerintahan Desa termasuk Sistem Keuangan Desa… selengkapnya


Musyawarah Desa Sukoagung 2018 dan Penyambutan Mahasiswa KKN UNS 2018 periode Januari-Februari
  • Aug 31, 2017
  • sukoagung
  • BERITA

Sukoagung, Sabtu (13/01/2018), bertempat di Balai Desa Sukoagung Kecamatan Batangan, Pati. Salah satu kegiatan yang dilakukan Pemerintah Desa ialah Musyawarah Desa, yang dihadiri berbagai elemen dan unsur masyarakat baik dari… selengkapnya